KHATAM AL – QUR’AN .

Khatam

Khatam Quran

Khatam quran di Haram

 

KHATAM AL – QUR’AN .

Bismillahirrahmanirrahim
Assalamualaikum warohmatullahi wabarokatuh
SubhanAllah Alhamdulillah Allahu Akbar

Ada seorang tua yang sudah sepuh meninggal dunia di Saudi Arabia.. Setelah wafatnya, anak-anaknya mendapatkan jadwal khatam Al-Qur’an ayahnya sebanyak 38 kali dalam setahun 1435 H..!

[Faedah dari Twitter Fadlilatusy Syaikh Dr Abdul Aziz Al-Abdul Latif hafidhahullah @dralabdullatif yang beliau nukil dari Twitter Fadlilatusy Syaikh Khalid Al-Musaithir @musaiteer]

Beliau mencatat khatamnya tersebut untuk bisa istiqomah agar kedepan menjadi lebih baik dan bertambah, bukan berkurang atau mengalami kemunduran.

Allahu Akbar..!!!

Bagaimana dengan kita..?!

Kuantitas (membaca dalam jumlah banyak) dan Intensitas (sering membaca) dalam membaca Al-Qur’an itu perlu, tanpa mengabaikan Kualitas (mutu) agar kita mendapatkan manfaat maksimal dari Kitab Allah, Al-Qur’an.

Ya Allah jadikanlah kami termasuk golongan Ahlul Qur’an dan Shahibul Qur’an yang selalu membaca, mentadabburi (mempelajari, memahami dan memikirkan) serta mengamalkannya dalam kehidupan kami sehingga Al-Qur’an memberikan syafa’at kepada kami.. Jadikanlah kami mulia, selamat dan bahagia dunia akhirat berkat Al-Qur’an..

Akhukum Fillah
@AbdullahHadrami

Wa’alaikum sallam warohmatullahi wabarokatuh.
Subhanallah walhamdulillah wala ilaha illallah wallahu akbar Walahaulawala Quwwata illabilla hil ‘aliyil ‘azhim. Allahumma sholli ‘ala Muhammad, wa ‘ala ali Muhammad. Astaghfirullahal ‘azhim wa atubu ilaih.

Comments are closed.